Description
Barang Original dan Garansi
Keunggulan dari Gaming Mouse Fantech Rhasta G10
– Performa Kelas Kompetisi
Sensor Optikal tingkat turnament yang bisa di atur lebih dari hingga 2400 DPI
– Kontrol Dan Kenyamanan Lebih
Didesain dengan bentuk yang memberikan genggaman kompak dan fleksibel untuk anda
– Tombol Tahan Lama
Tombol Desain Terbaru dari Fantech dengan daya tahan tombol lebih dari 3.000.000 kali klik yang cepat dan responsif selamanya
– On The Fly Basic Multimedia
Kontrol Music Anda Tanpa keluar dari game. Tekan dan tahan tombol DPI selama 5 detik dan kontrol scroll untuk PLAY/PAUSE. VOLUME UP & DOWN
Spesifikasi :
Sensor optik gaming
DPI yang bisa diatur dalam game (800 – 1200 – 1600 – 2400)
Klik tahan lebih dari 3.000.000 kali
Kabel nylon 1,8m
Ukuran : 118mm x 64 mm x 34mm
Isi Kemasan:
Mouse Gaming Fantech Rhasta G10
Warranty Card